Welcome to Program Studi : Program Profesi Insinyur

Program Reguler

Program Reguler

Diperuntukkan:
  • Sarjana Engineering & Science-Engineering Fresh Graduate (baru Lulus)
  • Sarjana Engineering & Science-Engineering yang belum memiliki Pengalaman Kerja yang cukup
  • Perkuliahan Dua (2) Semester :
    • - Sem 1 : Kuliah = 17 Sks
    • - Sem 2 : Magang Industri = 19 Sks

    Program Rekognisi (RPL)

    Diperuntukkan bagi:
  • Sarjana yang Telah memiki Pengalaman kerja bid Engineering & Science-Engineering lebih dari Lima Tahun.
  • Sarjana yang Telah memiki Pengalaman PRAKTEK bid Engineering & Science-Engineering lebih dari Lima Tahun.
  • Tenaga Pengajar / Ahli yang Telah memiki Pengalaman kerja lebih dari Lima Tahun.
  • Pendaftaran

    Pendaftaran

    Calon Peserta Menyiapkan Dokumen:
  • Ijazah dan Transcript (Scan Pdf)
  • Curriculum Vitae
  • Membayar Biaya Pendaftaran
  • Mengisi Link Web dibawah ini.
  • BERITA TERKINI

    2025-02-22

    Mahasiswa PSPPI Angkatan VI Universitas Sriwijaya Semester Genap Tahun Ajaran 2024/2025 mengikuti kuliah umum yang diberikan oleh Direktur LSKI Persatuan Insinyur Indonesia 2021-2024

    Dalam kuliahnya Ir. Wahyu Hendrastomo, S.T., MM., IPU, ACPE, APEC Eng , ASEAN Eng menyampaikan materi mengenai UU Keinsinyuran Untuk Mendukung Praktik Keinsinyuran. Pengaturan Keinsinyuran bertujuan untuk memberikan landasan dan kepastian hukum bagi penyelenggaraan Keinsinyuran yang bertanggun jawab; memberikan pelindungan kepada Pengguna Keinsinyuran dan Pemanfaat Keinsinyuran dari malpraktik Keinsinyuran melalui penjaminan kompetensi dan mutu kerja Insinyur; memberikan arah pertumbuhan dan peningkatan profesionalisme Insinyur sebagai pelaku profesiyang andal dan berdaya saing tinggi , dengan hasil pekerjaan yang bermutu serta terjaminnya kemaslahatan masyarakat ; meletakkan Keinsinyuran Indonesia pada peran dalam pembangunan nasional melalui peningkatan nilai tambah kekayaan tanah air dengan menguasai dan memajukan ilmu pengetahuan dan teknologi serta membangun kemandirian Indonesia; dan menjamin terwujudnya penyelenggaraan Keinsinyuran Indonesia dengan tatakelola yang baik , beretika , bermartabat , dan memiliki jati diri kebangsaanKuliah umum berjalan dengan sangat interaktif, mahasiswa PSPPI Angkatan 6 antusias menyampaikan pertanyaan ...

    Mahasiswa PSPPI Angkatan VI Universitas Sriwijaya Semester Genap Tahun Ajaran 2024/2025 mengikuti kuliah umum yang diberikan oleh Direktur LSKI Persatuan Insinyur Indonesia 2021-2024

    2025-02-22

    Dalam kuliahnya Ir. Wahyu Hendrastomo, S.T., MM., IPU, ACPE, APEC Eng , ASEAN Eng menyampaikan materi mengenai UU Keinsinyuran Untuk Mendukung Praktik Keinsinyuran. Pengaturan Keinsinyuran bertujuan untuk memberikan landasan dan kepastian hukum bagi penyelenggaraan Keinsinyuran yang bertanggun ...

    Mahasiswa PSPPI UNSRI ikuti kuliah umum mengenai Implementasi sistem manajemen keselamatan konstruksi

    2025-02-15

    Mahasiswa PSPPI Angkatan VI Universitas Sriwijaya Semester Genap Tahun Ajaran 2024/2025 mengikuti kuliah umum yang diberikan oleh Dr. Ir. KM. Aminuddin, S.T., M.T., IPU, ASEAN Eng dan Dr. Ir. David Bahrin, S.T., M.T. di Ruang Prof. H. Djuaini Moekti, M.A. Lembaga Bahasa Universitas Sriwijaya Kampus ...

    Mahasiswa PSPPI UNSRI ikuti kuliah umum etika dan profesionalisme keinsinyuran

    2025-02-08

    Mahasiswa PSPPI Angkatan VI Universitas Sriwijaya Semester Genap Tahun Ajaran 2024/2025 mengikuti kuliah umum yang diberikan oleh Prof. Dr. Ir. H. Anis Saggaff, MSCE, IPU, MKU, ASEAN Eng, APEC Eng dan Dr.Eng. Ir. Dikpride Despa., S.T., M.T., IPM., ASEAN Eng di Ruang Prof. H. Djuaini Moekti, M.A. Lem...

    PSPPI Unsri menggelar Kuliah Umum mengenai Potensi Sumber Daya Alam di Provinsi Sumsel dan Budaya

    2025-02-01

    Mahasiswa PSPPI Angkatan VI Universitas Sriwijaya Semester Genap Tahun Ajaran 2024/2025 mengikuti kuliah umum yang diberikan oleh Prof. Dr. Ir. Eddy Ibrahim, MS, IPU, ASEAN Eng, APEC Eng, ACPE dan Dr. Ir. Saloma, S.T., M.T., IPM di Ruang Prof. H. Djuaini Moekti, M.A. Lembaga Bahasa Universitas Sriwi...

    PSPPI Unsri menggelar Kuliah Umum Bagi Mahasiswa PSPPI Angkatan 6

    2025-01-24

    Mahasiswa PSPPI Angkatan VI Universitas Sriwijaya Semester Genap Tahun Ajaran 2024/2025 mengikuti kuliah umum yang diberikan oleh Prof. Dr. Ir. Anis Saggaff, MSCE, IPU, MKU, ASEAN Eng, APEC Eng dan Dr. Ir. Arie Putra Usman, S.T., M.T. Jum’at (24/01/2025).Dalam kuliahnya Prof. Dr. Ir. Anis Saggaff,...

    Mahasiswa PSPPI Unsri Angkatan 6 Ikuti Kuliah Perdana

    2025-01-18

    Universitas Sriwijaya menyelenggarakan kuliah perdana bagi mahasiswa Program Studi Program Profesi Insinyur (PSPPI) Angkatan 6 yang ...

    Pembekalan Penulisan Profesi Insinyur dan Bimtek Pengisian FAIP Insinyur Profesional Bagi Mahasiswa PSPPI

    2024-12-01

    Memasuki penghujung semester ganjil perkuliahan Tahun Akademik 2024/2025 mahasiswa Program Studi Program Profesi Insinyur (PSPPI) Un...

    Unsri Gelar Kuliah Umum, Tingkatkan Kualitas Mahasiswa PSPPI Angkatan 5

    2024-11-23

    Kuliah umum dalam rangka peningkatan kualitas mahasiswa Program Studi Program Profesi Insinyur (PSPPI) Universitas Sriwijaya (Unsri) Angkatan 5 kembali digelar dengan menghadirkan narasumber yang berkompeten di bidangnya. Kuliah umum dibuka oleh Ketua PSPPI Unsri, Prof. Dr. Ir. H. Anis Saggaff,...

    Unsri Gelar Kuliah Umum untuk Mencetak Insinyur Profesional

    2024-11-09

    Dalam rangka mencetak insinyur yang profesional, kompeten, dan berintegritas tinggi, Univeritas Sriwijaya menggelar kuliah umum bagi...

    Guru Besar Universiti Teknologi Malaysia Beri Kuliah Umum Bagi Mahasiswa PSPPI Unsri

    2024-11-03

    Guru Besar dari Universiti Teknologi Malaysia (UTM), Prof. Dr. Ir. Mahmood Md. Tahir dan Prof. Ts. Dr. Safian Sharif , FASc. memberi kuliah umum bagi mahasiswa Angkatan 5 Program Studi Program Profesi Insinyur (PSPPI) Universitas Sriwijaya (Unsri). Kegiatan ini digelar dalam rangka untuk mengha...

    Tim Asesor LAM Teknik Visitasi PSPPI Unsri

    2024-11-30

    Tim Asesor LAM Teknik (Lembaga Akreditasi Mandiri Program Studi Keteknikan) datang ke Universitas Sriwijaya dalam rangka akreditasi Program Studi Program Profesi Insinyur Universitas Sriwijaya (PSPPI Unsri). Tim Asesor LAM Teknik yang terdiri dari Dr. Ir. Ida Bagu...

    Kuliah umum “Undang - Undang Keinsinyuran Menjamin Mutu Insinyur Indonesia”

    2024-10-29

    Ketua Badan Kejuruan Teknik Industri Persatuan Insinyur Indonesia yang juga merupakan Dosen Industri PSPPI Universitas Sriwijaya, Ir. Faizal Safa, ST. M.Sc. IPU. ASEAN Eng. ACPE. Memberikan kuliah umum bagi mahasiswa PSPPI Angkatan V Universitas Sriwijaya terka...

    PSPPI Menggelar Kuliah Umum Bagi Mahasiswa PSPPI Angkatan v

    2024-10-19

    Mahasiswa PSPPI Angkatan V Universitas Sriwijaya Semester Ganjil Tahun Ajaran 2024/2025 mengikuti kuliah umum yang diberikan oleh Dr. Ir. Kiki Yuliati, M.Sc selaku Dirjen Pendidikan Vokasi tahun 2022-2024 dan Prof. Dr. Ir. Anis Saggaff, MSCE, IPU, MKU, ASEAN Eng, APEC Eng selaku Ketua Program P...

    PSPPI Unsri Berkomitmen Hasilkan Insinyur Profesional

    2024-10-12

    Universitas Sriwijaya (Unsri) kembali menggelar kuliah umum bagi mahasiswa Angkatan 5 Program Studi Program Profesi Insinyur (PSPPI)...

    Kuliah Umum Bagi Mahasiswa PSPPI Angkatan 5

    2024-10-05

    Mahasiswa PSPPI Angkatan V Universitas Sriwijaya Semester Ganjil Tahun Ajaran 2024/2025 mengikuti kuliah umum yang diberikan oleh Ir. Habibie Razak, IPU., APEC Eng., FIEAust., EngExec., IntPE(Aus) selaku Direktur Eksekutif Persatuan Insinyur Indonesia (PII) dan...

    Hasilkan Insinyur Profesional, PSPPI Unsri Gelar Kuliah Umum

    2024-09-29

    Kuliah umum bagi mahasiswa PSPPI Angkatan V Universitas Sriwijaya kembali digelar. Kali ini menghadirkan dua narasumber yang berkompeten di bidangnya yaitu, Prof. Dr. Ir. Satryo Soemantri Brodjonegoro (Direktur Jenderal Pendidikan Tinggi pada tahun 1999-2007) dan Dr. Ir. Kiki Yuliati, M.Sc (Dir...

    Kuliah Umum bagi Mahasiswa PSPPI Angkatan V

    2024-09-21

    Mahasiswa PSPPI Angkatan V Universitas Sriwijaya Semester Ganjil Tahun Ajaran 2024/2025 mengikuti kuliah umum yang diberikan oleh Prof. Dr. Ir. H. Anis Saggaff, MSCE. IPU. MKU. ASEAN Eng. APEC Eng selaku Ketua Umum Persatuan Insinyur Indonesia (PII) Wilayah Sumatera Selatan di Ruang Prof. H. Dj...

    Kuliah Umum Bagi Mahasiswa PSPPI Angkatan V Unsri

    2024-09-14

    Mahasiswa PSPPI Angkatan V Universitas Sriwijaya Semester Ganjil Tahun Ajaran 2024/2025 mengikuti kuliah umum yang diberikan oleh Dr. Kiki Yuliati, M.Sc selaku dosen Unsri yang juga pernah menjabat sebagai Direktur Jenderal Pendidikan Vokasi Kemendikbudristek R...

    34 Mahasiswa PSPPI Unsri Angkatan 5 Ikuti Kuliah Awal Semester Ganjil T.A. 2024/2025

    2024-09-07

    Sebanyak 34 Mahasiswa Program Studi Program Profesi Insinyur (PSPPI) Universitas Sriwijaya Angkatan 5 mengikuti kuliah perdana atau kuliah awal semester ganjil Tahun Akademik 2024/2025 yang dilaksanakan di Ruang Prof. H. Djuaini Moekti, M.A. Lembaga Bahasa Universitas Sriwijaya Kampus Bukit Bes...

    Kuliah Akhir Mahasiswa Angkatan Ke-4 Semester Genap Tahun Ajaran 2023/2024 PSPPI Unsri

    2024-05-25

    Sebanyak 93 mahasiswa Angkatan Ke-4 Program Studi Program Profesi Insinyur (PSPPI) Universitas Sriwijaya (Unsri) mengikuti kuliah akhir semester genap Tahun Ajaran 2023/2024. Kuliah di selen...

    Dirjen Pendidikan Vokasi dan Sekretaris Ditjen Kemendikbudristek Beri Kuliah Umum Untuk Mahasiswa PSPPI Unsri

    2024-03-09

    Program Studi Program Profesi Insinyur Universitas Sriwijaya (PSPPI Unsri) kembali menggelar Kuliah Umum tentang kode etik dan profesionalisme keinsinyuran, kuliah umum kali ini menghadirkan...

    Mahasiswa PSPPI Unsri Ikuti Kuliah Umum Dari Universiti Teknologi Malaysia

    2024-02-24

    Dalam rangka peningkatan kualitas dan untuk menghasilkan insinyur yang benar-benar profesional, Universitas Sriwijaya (Unsri) menggelar kuliah umum bagi mahasiswa Program Studi Program Profesi Insinyur (PSPPI) Unsri yang diik...

    Mahasiswa PSPPI Unsri Ikuti Kuliah Umum Kode Etik dan Etika Keinsinyuran Profesionalisme

    2024-02-17

    Sebanyak 93 Mahasiswa Program Studi Program Profesi Insinyur (PSPPI) Universitas Sriwijaya (Unsri) mengikuti kuliah umum tentang kode etik dan etika keinsinyuran profesionalisme. Hadir sebagai narasumber, Dr. Ir. Eden Gunawan...

    Pelantikan Prof. Dr. Ir. H. Anis Saggaf, MSCE., IPU, MKU, ASEAN-Eng., APEC-Eng. Sebagai Ketua Persatuan Insinyur Indonesia Wilayah Sumatera Selatan

    2024-01-20

    Keluarga Besar Universitas Sriwijaya mengucapkan selamat dan sukses atas dilantiknya Prof. Dr. Ir. H. Anis Saggaf, MSCE.,IPU.,MKU.,ASEAN Eng., APEC Eng sebagai  Ketua Persatuan Insinyur Indonesia (PII) Wilayah Sumatera Selatan masa bakti 2024 - 2027...

    Rektor Unsri Hadiri Pelantikan Ketua dan Pengurus PII Wilayah Sumsel

    2024-01-19

    Rektor Universitas Sriwijaya (Unsri), Prof. Dr. Taufiq Marwa, S.E., M.Si. menghadiri pelantikan Ketua dan Pengurus Persatuan Insinyur Indonesia (PII) Wilayah Sumatera Selatan Periode 2024 - ...

    Pengukuhan dan Pengambilan Sumpah Anggota PII Alumni PSPPI Unsri Periode Satu

    2023-06-21

    25 orang alumni Program Studi Program Profesi Insinyur lulusan pertama Universitas Sriwijaya (Unsri) resmi menjadi anggota Perhimpunan Profesi Insinyur Indonesia (PPII). Pengukuhan dan pengambilan sumpah anggota oleh Sekjen PPII Pusat Jakarta dilaksanakan di Ru...

    Unsri Gelar Kuliah Umum “Engineering and sustainability: best practices toward a flood-free Palembang

    2022-06-15

    Dalam rangka pengembangan ilmu pengetahuan dan tercapainya insinyur bidang engineering menuju SDM unggul dan Indonesia maju yang berkelanjutan, Universitas Sriwijaya menggelar kuliah umum yang diselenggarakan secara hybrid be...

    72 Mahasiswa PSPPI Unsri Ikuti Kuliah Perdana

    2022-11-22

    Universitas Sriwijaya melalui Fakultas Teknik menyelenggarakan Kuliah umum dan kuliah perdana Program Studi Program Profesi Insinyur (PSPPI) yang diselenggarakan di ruang Djuaini Mukti Gedung UPT. Bahasa Kampus Bukit Besar Pa...

    Unsri Gelar Lokakarya dan FGD Penyelenggaraan PSPPI

    2022-08-15

    Universitas Sriwijaya (Unsri) menggelar Lokakarya dan Fokus Group Discussion (FGD) penyelenggaraan program studi program profesi insinyur Universitas Sriwijaya yang sukses dan sesuai standard menuju SDM yang unggul dan Indone...

    Siapkan SDM Unggul Untuk Indonesia Tangguh Indonesia Tumbuh, Unsri Gelar FGD Persiapan PSPPI

    2021-10-21

    Dalam rangka Persiapan Penyelenggaraan Program Studi Program Profesi Insinyur (PSPPI), Universitas Sriwijaya (Unsri) bersama Persatuan Insinyur Indonesia (PII)  menggelar FGD (Forum Grup Discussion) yang diberi tema “Peran Profesi Engineer dalam Menyiapk...

    Rektor Unsri Terima Sertifikat Insinyur Profesional Utama dari PII

    2021-10-21

    Pemberian sertifikat dilakukan secara langsung oleh Ketua Umum PII, Dr. Ir. Heru Dewanto. MSc. (Eng). IPU kepada Rektor Universitas Sriwijaya, Prof. Dr. Ir. Anis Saggaff, MSCE. IPU dan Kepala Balai Pengelola Kereta Api Ringan...

    Unsri Gelar Lokakarya Persiapan Pendirian Program Studi Program Profesi Insinyur

    2021-03-24

    Universitas Sriwijaya (Unsri) bekerjasama dengan Persatuan Insinyur Indonesia (PII) menggelar Lokakarya “Sinergi Perguruan Tinggi, PII, dan Industri serta Instansi dalam Menyiapkan Insinyur Profesional untuk Kemandirian dan Kemajuan Bangsa” yang berlangsung...